Tabanan - Tahapan kampanye adalah kegiatan untuk meyakinkan pemilih dengan menawarkan visi, misi, dan program calon gubernur dan wakil gubernur, calon bupati dan calon wakil bupati, serta calon walikota dan calon wakil walikota.
Tabanan - Tahapan Kampanye merupakan tahapan dimana masing - masing pasangan calon menyampaikan visi dan misi kepada masyarakat dan menyerap aspirasi masyarakat.
Tabanan - Tahapan penetapan Pasangan Calon merupakan salah satu tahapan yang krusial dan banyak indikasi dugaan pelanggaran yang dilakukan oleh peserta pemilihan maupun ketidak sesuaian prosedur yang dilakukan pihak penyelenggara.